Belas Kasih adalah film Indonesia yang dirilis pada tahun 1973 dengan disutradarai oleh Bambang Irawan. Film ini dibintangi antara lain oleh Dewi Irawan, Tatiek Tito, dan Chitra Dewi.
Sinopsis Belas Kasih (1973)
Bagi Santi (anak yatim piatu), diangkat menjadi anak berarti siap menjalani kesedihan yang panjang, karena ibu angkatnya kemudian diketahui hamil. Ini berkaitan dengan kepercayaan bahwa dengan mengangkat anak akan membuat seorang ibu yang lama tak hamil, bisa mendapat anak. Kehadiran kakak ibu angkatnya membuat Santi semakin diperlakukan bagai pembantu saja. Perlakuan demikian itu membuat Santi tak tahan dan kembali ke panti asuhan yatim-piatu, kembali pada sahabat dan suasana yang sudah diakrabinya.
Sutradara: Bambang Irawan
Produser: Bambang Irawan
Penulis: Ade Irawan, Slamet Riyadi
Pemeran: Dewi Irawan, Tatiek Tito, Chitra Dewi, Ade Irawan, Bambang Irawan, Bambang Supeno, Tanty Josepha.
Distributor: PT Agora Film
Negara: Indonesia
Streaming film Belas Kasih (1973) install disini:
streaming film Belas Kasih (1973)
nonton film Belas Kasih (1973)
download film Belas Kasih (1973)
film jadul indonesia
aplikasi pemutar film
Popular Posts
-
Montir-Montir Cantik adalah film Indonesia tahun 1984 dengan disutradarai oleh BZ. Kadaryono dan dibintangi oleh Eva Arnaz dan George Ru...
-
Bumi Bulat Bundar adalah film Indonesia tahun 1983 dengan disutradarai oleh Pitrajaya Burnama dan dibintangi oleh Meriam Bellina dan ...
-
Pernikahan Dini adalah film Indonesia yang dirilis pada tahun 1987 dengan disutradarai oleh Yazman Yazid. Film ini dibintangi antara lai...
0 comments:
Post a Comment